Efektif vs Efisien (80/20) bag-2
Masih dalam prinsip yang sama, Richard Koch memberi pendapat bahwa terkadang tidak selamanya efisiensi itu baik untuk dilakukan, karena terkesan mengulur waktu dan membuat berlama lama dalam lingkar pekerjaan tersebut. Prinsip ini menghendaki kita segera berpindah dari satu pekerjaan ke pekerjaan lainnya dengan cepat dengan hasil maksimal. Jika anda bisa mengerjakan suatu pekerjaan yang bisa selesai dalam satu hari kenapa harus mengerjakannya dalam waktu 3 hari atau bahkan satu pekan, hanya karena anda dibayar berdasarkan hari kerja. Bukankan lebih baik menyelesaikannya awal waktu, sehingga sisa waktu yang tersedia bisa anda gunakan untuk berkumpul bersama keluarga, Bersama teman teman atau bahkan mengerjakan pekerjaan yang lebih besar lagi manfaatnya untuk anda. Semoga bermanfaat. Salam alam provokasi. Provokator baik. IG. @Provokator_baik FB. Multon Ackrowi TWT. @Mr_ackrowi